Perancangan Komposisi Musik 3 Legenda dari Jepang

Ketertarikan pada budaya Jepang, keindahan alamnya dan begitu banyaknya hal-hal yang mendorong penulis untuk mempunyai rasa ingin tahu akan cerita-cerita rakyatnya, membuat penulis terus membaca buku tentang Jepang. Masalah-masalah ritual keagamaan, legenda dan cerita tentang tokoh-tokoh masa lampau...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MISBACHULLAH, Kharisma
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSP ISI Yogyakarta 2014
Subjects:
MS/
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=16988
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Ketertarikan pada budaya Jepang, keindahan alamnya dan begitu banyaknya hal-hal yang mendorong penulis untuk mempunyai rasa ingin tahu akan cerita-cerita rakyatnya, membuat penulis terus membaca buku tentang Jepang. Masalah-masalah ritual keagamaan, legenda dan cerita tentang tokoh-tokoh masa lampau sangat menarik untuk terus di ketahui. Di Jepang kisah yang diangkat oleh penulis pada karya 3 Legenda Dari Jepang sangat populer hingga saat ini. Sudah banyak sekali sastrawan, seniman dan sutradara yang mengangkat kisah ini menjadi sebuah sajak, opera bahkan video dokumenter, namun masih jarang sekali seniman yang mengangkat ini kedalam satu karya musik symphonic band. Atas dasar pemikiran itulah mengapa penulis ingin mendokumentasikan kisah ini ke dalam bentuk musik yang dapat di dengarkan sewaktu-waktu