Teknik dasar bermain trompet
Kemajuan para pemain trompet pemula akan dapat dicapai dengan baik, apabila emreka selalu memperhatikan dasar-dasar bermain trompet dan mengambil waktu khusus untuk melatihnya dengan sungguh-sungguh, terutama tentang posisi bermain, letak ambasir dan juga pernafasan. Ketiga hal tersebut harus diperh...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FSP ISI Yogyakarta
1988
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=22273 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Kemajuan para pemain trompet pemula akan dapat dicapai dengan baik, apabila emreka selalu memperhatikan dasar-dasar bermain trompet dan mengambil waktu khusus untuk melatihnya dengan sungguh-sungguh, terutama tentang posisi bermain, letak ambasir dan juga pernafasan. Ketiga hal tersebut harus diperhatikan dengan serius, teristimewa pada ambasir dan pernafasan karena itu merupakan kunci utama yang akan berpengaruh besar pada instrumen tiup logam. |
---|