Penggarapan aransemen lagu Syukur untuk gitar tunggal
Lagu Syukur adalah salah satu lagu nasional yang diciptakan oleh Husein Mutahar. Dalam membuat aransemen lagu Syukur untuk gitar tunggal ini digunakan kerangka aransemen dengan urutan introduksi lagu I-interlude-lagu II dan coda.. Untuk aransemen ini digunakan teknik tremolo dan menggunakan nada das...
Wedi'i Gadw mewn:
Prif Awdur: | |
---|---|
Fformat: | Tugas Akhir |
Iaith: | Indonesian |
Cyhoeddwyd: |
FSP Yk
2002
|
Pynciau: | |
Mynediad Ar-lein: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=24152 |
Tagiau: |
Ychwanegu Tag
Dim Tagiau, Byddwch y cyntaf i dagio'r cofnod hwn!
|
Crynodeb: | Lagu Syukur adalah salah satu lagu nasional yang diciptakan oleh Husein Mutahar. Dalam membuat aransemen lagu Syukur untuk gitar tunggal ini digunakan kerangka aransemen dengan urutan introduksi lagu I-interlude-lagu II dan coda.. Untuk aransemen ini digunakan teknik tremolo dan menggunakan nada dasar E Minor (I#). Selain itu juga digunakan tanda-tanda dinamik seperti mezzoforte (mf), piano (p), pianissimo (pp), crescendo dan decrescendo serta tanda perubahan tempo yaitu ritardando (rit). Instrumen yang digunakan dalam aransemen ini adalah gitar akustik dengan tipe gitar klasik. |
---|