Perancangan Komik Catatan Perjalanan Wawancara Band-Band Dari Kampus Seni ( ISI Yogyakarta, IKJ, ITB )

Kemunculan band dengan latar belakang seni rupa memang diakui tumbuh lebih subur ketimbang dari fakultas pertunjukan dimana seni musik itu sendiri bernaung, hal ini terbukti dari banyak band-band yang berasal dari kampus seni rupa menjadi terkenal seperti misal white shoes and the cuple company ( IK...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RIZKI, Gandhi Eka N
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSR ISI Yk 2012
Subjects:
DK
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=26214
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Kemunculan band dengan latar belakang seni rupa memang diakui tumbuh lebih subur ketimbang dari fakultas pertunjukan dimana seni musik itu sendiri bernaung, hal ini terbukti dari banyak band-band yang berasal dari kampus seni rupa menjadi terkenal seperti misal white shoes and the cuple company ( IKJ ), The Panas Dalam ( ITB ), dan Sangkakala ( ISI Yk ). Band-band yang bermunculan mempunyai ciri khas dalam musikalitas, lirik, fashion a titude, performance, skill, namun sayangnya band-band ini tidak begitu banyak diekspos media, sehingga keberadaanya dan beritanya belum dapat dinikmati oleh penggemar setia mereka. Komik dipilih sebagai media perancangan karena komik adalah salah satu media yang efektif sebagai sarana hiburan tetapi juga mengandung unsur pengetahuan dan info yang mudah diserap oleh audience yang sebagian besar adalah anak muda, goresan, gestur tubuh yang lentur dan kartun benda-benda yang ada dalam kartun/ komik dipilh dari tiga kota yang berbeda yaitu Yogyakarta, Jakarta dan Bandung yang menjadi barometer perkembangan scene Independent dan seni kontemporer.