Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)

Musik dangdut adalah salah satu bentuk musik yang telah melebur dalam masyarakat penggemarnya; dengan jenis musik inilah musik dangdut menjadi pilihan bagi para politisi; pejabat politisi yang menjadikannya sebagai genre musik dalam perhelatan politik oleh partai tertentu. Sejak tahun 1970 hingga sa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Maria Armalita Tumimbang
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: Program Pascasarjana ISI Yogyakarta 2015
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=30062
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
id isilib-30062
record_format oai_dc
spelling isilib-300622016-08-25T09:03:13Z Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta) Maria Armalita Tumimbang Alun - Alun Selatan Yogyakarta politik Komunikasi kampanye dangdut Program Pascasarjana ISI Yogyakarta 2015 id Tugas Akhir http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=30062 TES/MB/Tum/p/2015 Musik dangdut adalah salah satu bentuk musik yang telah melebur dalam masyarakat penggemarnya; dengan jenis musik inilah musik dangdut menjadi pilihan bagi para politisi; pejabat politisi yang menjadikannya sebagai genre musik dalam perhelatan politik oleh partai tertentu. Sejak tahun 1970 hingga saat ini, musik dangdut tetap di hati masyarakat penggemarnya maka pada kampanye di tahun 2014 di Yogyakarta, musik dangdut tetap diposisikan sebagai musik penggiring massa. Musik dangdut dianggap memiliki daya pikat dan pesona tersendiri dalam menghantarkan massa pada sebuah lingkup pertunjukan. Lantunan vokal biduanita serta goyangan yang dipertunjukan pada pertunjukan dangdut dalam kampanye di Alun Alun Utara Yogyakarta menjadi hal menarik dalam menggiring massa. Penelitian ini menggunakan teknik penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus.Teori yang digunakan antara lain teori dramaturgi, interaksi simbolik dan komunikasi politik. Penelitian ini bersifat tekstual dan kontekstual. Penelitian tekstual diterapkan cara memperhatikan elemen musik yang terdapat pada bada lagu dangdut yang dibawakan oleh biduanita. Penelitian kontekstual yaitu menunjukkan hak – hal yang terdapat langsung di lapangan : 1. Bentuk komunikasi politik dan musik dangdut sebagai media persuasif, pengantar pesan politik partai tertentu kepada kelompok massa yang mengerumuni arena panggung kampanye; 2. Ketajaman bentuk pesan kampanye pada kepiawaian seorang biduanita yang mampu menguasai panggung dan berkomunikasi langsung dengan massa yang hadir. Musik dangdut itu sendiri memberi daya dan pesona tersendiri dalam pertunjukan yang dihadirkan oleh biduanita dan musisinya; dengan demikian melalui musik dangdut mampu menyelaraskan kebutuhan masyarakat penikmat yang mampu mengkomunikasikan maksud pesan dalam sebuah orasi Yogyakarta xiii, 70 hlm.: ilus.; lamp.; 30 cm TES/MB/ http://opac.isi.ac.id//images/default/image.png
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic Alun - Alun Selatan Yogyakarta
politik
Komunikasi
kampanye
dangdut
TES/MB/
spellingShingle Alun - Alun Selatan Yogyakarta
politik
Komunikasi
kampanye
dangdut
TES/MB/
Maria Armalita Tumimbang
Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
description Musik dangdut adalah salah satu bentuk musik yang telah melebur dalam masyarakat penggemarnya; dengan jenis musik inilah musik dangdut menjadi pilihan bagi para politisi; pejabat politisi yang menjadikannya sebagai genre musik dalam perhelatan politik oleh partai tertentu. Sejak tahun 1970 hingga saat ini, musik dangdut tetap di hati masyarakat penggemarnya maka pada kampanye di tahun 2014 di Yogyakarta, musik dangdut tetap diposisikan sebagai musik penggiring massa. Musik dangdut dianggap memiliki daya pikat dan pesona tersendiri dalam menghantarkan massa pada sebuah lingkup pertunjukan. Lantunan vokal biduanita serta goyangan yang dipertunjukan pada pertunjukan dangdut dalam kampanye di Alun Alun Utara Yogyakarta menjadi hal menarik dalam menggiring massa. Penelitian ini menggunakan teknik penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus.Teori yang digunakan antara lain teori dramaturgi, interaksi simbolik dan komunikasi politik. Penelitian ini bersifat tekstual dan kontekstual. Penelitian tekstual diterapkan cara memperhatikan elemen musik yang terdapat pada bada lagu dangdut yang dibawakan oleh biduanita. Penelitian kontekstual yaitu menunjukkan hak – hal yang terdapat langsung di lapangan : 1. Bentuk komunikasi politik dan musik dangdut sebagai media persuasif, pengantar pesan politik partai tertentu kepada kelompok massa yang mengerumuni arena panggung kampanye; 2. Ketajaman bentuk pesan kampanye pada kepiawaian seorang biduanita yang mampu menguasai panggung dan berkomunikasi langsung dengan massa yang hadir. Musik dangdut itu sendiri memberi daya dan pesona tersendiri dalam pertunjukan yang dihadirkan oleh biduanita dan musisinya; dengan demikian melalui musik dangdut mampu menyelaraskan kebutuhan masyarakat penikmat yang mampu mengkomunikasikan maksud pesan dalam sebuah orasi
format Tugas Akhir
author Maria Armalita Tumimbang
author_facet Maria Armalita Tumimbang
author_sort Maria Armalita Tumimbang
title Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
title_short Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
title_full Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
title_fullStr Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
title_full_unstemmed Peran Komunikasi Musikal Dangdut Dalam Kampanye Politik (Studi Kasus Pilkada 2014 Alun-Alun Selatan Yogyakarta)
title_sort peran komunikasi musikal dangdut dalam kampanye politik (studi kasus pilkada 2014 alun-alun selatan yogyakarta)
publisher Program Pascasarjana ISI Yogyakarta
publishDate 2015
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=30062
_version_ 1741199765582905345