Model Pembelajaran Piano Grade I Di Adis Musik Yogyakarta

Adis Musik adalah sebuah kursus musik dengan menggunakan sistem online. Adis Musik membuat iklan kursusnya melalui internet dengan alamat www.kursusmusikjogja.com, juga pendaftaran dilakukan dengan melalui internet dimana kemudian guru di datangkan kerumah siswa. Adis Musik Yogyakarta adalah sebuah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Silvia Debora Siahaan
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSP ISI Yogyakarta 2015
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=30184
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Adis Musik adalah sebuah kursus musik dengan menggunakan sistem online. Adis Musik membuat iklan kursusnya melalui internet dengan alamat www.kursusmusikjogja.com, juga pendaftaran dilakukan dengan melalui internet dimana kemudian guru di datangkan kerumah siswa. Adis Musik Yogyakarta adalah sebuah kursus musik. Di Adis Musik terdapat berbagai macam kursus yaitu kursus piano, biola, vokal, dan gitar, dimana pengajarannya diberikan di masing-masing rumah siswa. Kursus Musik ini tidak memiliki kurikulum sendiri dalam proses pembelajarannya, hal inilah yang membuat penulis tertarik untuk melakukan Model Pembelajaran Piano Grade 1 di Adis Musik, agar penulis dapat menyusun kurikulum pembelajaran di Adis Musik. Penulisan karya tulis ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan analisis deskriptif. Data yang didapat diamati dan dikaji secara sistematis sehingga menghasilkan karya tulis mengenai Model Pembelajaran Piano Grade I di Adis Musik Yogyakarta