Kamus Jurnalistik: Daftar Istilah Penting Jurnalistik Cetak, Radio, dan Televisi
Secara harfiah, jurnalistik artinya kewartawanan atau hal-ihwal pemberitaan. Secara konseptual, jurnalistik dapat dipahami dari tiga sudut pandang, yakni sebagai proses, teknik dan ilmu. Secara praktik jurnalistik diartikan sebagai disiplin ilmu dan teknik pengumpulan, penulisan dan pelaporan berita...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Buku Teks |
Language: | Indonesian |
Published: |
Simbiosa Rekatama Media
2008
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33276 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Secara harfiah, jurnalistik artinya kewartawanan atau hal-ihwal pemberitaan. Secara konseptual, jurnalistik dapat dipahami dari tiga sudut pandang, yakni sebagai proses, teknik dan ilmu. Secara praktik jurnalistik diartikan sebagai disiplin ilmu dan teknik pengumpulan, penulisan dan pelaporan berita, termasuk proses penyuntingan dan penyajiannya. Produk jurnalistik- utamanya berita- disajikan atau disebarluaskan melalui berbagai jenis media massa, termasuk surat kabar, majalah, radio dan televisi serta internet. Bagi wartawan atau jurnalis memahami ilmu dan teknik jurnalistik merupakan hal yang mutlak. Pembaca, pendengar, ataupun penonton perlu mengenal dan memahami jurnalistik agar bisa menjadi pembaca, pendengar dan penonton aktif. Penyususnan kamus kecil ini dimotivasi oleh sebuah keinginan untuk terus memberikan sumbangsih kepada dunia jurnalistik, berbagi pengetahuan dan pengalaman khususnya kepada pembaca umum, mahasiswa jurnalistik dan wartawan pemula. |
---|