Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam

Kerusakan lingkungan menjadi salah satu faktor pemicu terjadinya bencana yang diakibatkan karena orang tidak arif terhadap lingkungan. Atas dasar latar belakang budaya Jawa, melihat fenomena tersebut kemudian penulis mengekspresikannya kedalam karya selendang batik warna alam dengan mentransformasik...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SARASWATI, Ika Yeni
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSR ISI Yk. 2016
Subjects:
KT
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33515
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
id isilib-33515
record_format oai_dc
spelling isilib-335152017-04-07T11:07:33Z Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam SARASWATI, Ika Yeni Selendang batik tulis kriya tekstil Warna Alam FSR ISI Yk. 2016 id Tugas Akhir http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33515 - KT/Sar/t/2016 Kerusakan lingkungan menjadi salah satu faktor pemicu terjadinya bencana yang diakibatkan karena orang tidak arif terhadap lingkungan. Atas dasar latar belakang budaya Jawa, melihat fenomena tersebut kemudian penulis mengekspresikannya kedalam karya selendang batik warna alam dengan mentransformasikan konsep Memayu Hayuning Bawana. Memayu Hayuning Bawana, sendiri merupakan konsep hidup orang Jawa yang mengatur tentang hakekat hidup. Pudarnya rasa tepo seliro dianggap sebagai salah satu sebab kerusakkan alam sehingga manusia cenderung mengganggap alam seperti miliknya sendiri.Metode yang digunakan diantaranya: semiotika dan metode estetis. Metode pengumpulan data, penulis menggunakan: metode observasi, pustaka, dan wawancara. Sedangkan metode penciptaan menggunakan metode eksperimen, perancangan, dan perwujudan. Karya batik tersebut diwujudkan menggunakan teknik batik tulis dengan langkah mendesain, memindah pola, pencantingan, mewarna, penghilangan lilin ( nglorod ) dan finishing.Berdasarkan tahapan yang dilakukan, penulis mendapatkan beberapa kesulitan yang berkenaan dengan konsep, teknik pembuatan maupun pengolahan bahan karena bagi penulis konsep Memayu Hayuning Bawana merupakan salah satu konsep hidup orang Jawa yang tidak mudah untuk ditelaah namun tetap tercipta hasil selendang batik warna alam yang sesuai dengan konsep Memayu Hayuning Bawana. Yogyakarta xvii, 132 hal.: ilus., lamp.; 30 cm. KT http://opac.isi.ac.id//images/default/image.png
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic Selendang
batik tulis
kriya tekstil
Warna Alam
KT
spellingShingle Selendang
batik tulis
kriya tekstil
Warna Alam
KT
SARASWATI, Ika Yeni
Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
description Kerusakan lingkungan menjadi salah satu faktor pemicu terjadinya bencana yang diakibatkan karena orang tidak arif terhadap lingkungan. Atas dasar latar belakang budaya Jawa, melihat fenomena tersebut kemudian penulis mengekspresikannya kedalam karya selendang batik warna alam dengan mentransformasikan konsep Memayu Hayuning Bawana. Memayu Hayuning Bawana, sendiri merupakan konsep hidup orang Jawa yang mengatur tentang hakekat hidup. Pudarnya rasa tepo seliro dianggap sebagai salah satu sebab kerusakkan alam sehingga manusia cenderung mengganggap alam seperti miliknya sendiri.Metode yang digunakan diantaranya: semiotika dan metode estetis. Metode pengumpulan data, penulis menggunakan: metode observasi, pustaka, dan wawancara. Sedangkan metode penciptaan menggunakan metode eksperimen, perancangan, dan perwujudan. Karya batik tersebut diwujudkan menggunakan teknik batik tulis dengan langkah mendesain, memindah pola, pencantingan, mewarna, penghilangan lilin ( nglorod ) dan finishing.Berdasarkan tahapan yang dilakukan, penulis mendapatkan beberapa kesulitan yang berkenaan dengan konsep, teknik pembuatan maupun pengolahan bahan karena bagi penulis konsep Memayu Hayuning Bawana merupakan salah satu konsep hidup orang Jawa yang tidak mudah untuk ditelaah namun tetap tercipta hasil selendang batik warna alam yang sesuai dengan konsep Memayu Hayuning Bawana.
format Tugas Akhir
author SARASWATI, Ika Yeni
author_facet SARASWATI, Ika Yeni
author_sort SARASWATI, Ika Yeni
title Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
title_short Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
title_full Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
title_fullStr Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
title_full_unstemmed Transformasi Konsep Memayu Hayuning Bawana Dalam Batik Warna Alam
title_sort transformasi konsep memayu hayuning bawana dalam batik warna alam
publisher FSR ISI Yk.
publishDate 2016
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33515
_version_ 1741199959008477184