Rahasia simulasi mistik televisi

Suatu simulasi lebih dari sekedar duplikasi dari sebuah realitas. Karena itu, suatu simulasi dapat melampaui representasi dan konstruksi realitas itu sendiri. simulasi mistik yang dijajakan secara bertubi - tubi oleh televisi berakibat pada kabur dan terkuburnya sebuah realitas. Di layar kaca, tayan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SYAHPUTRA, Iswandi
Format: Buku Teks
Language:Indonesian
Published: Pustaka Pelajar 2011
Subjects:
300
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33639
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
id isilib-33639
record_format oai_dc
spelling isilib-336392017-04-26T09:43:51Z Rahasia simulasi mistik televisi SYAHPUTRA, Iswandi Televisi mistik Islam simulasi rahasia Program Televisi Pustaka Pelajar 2011 id Buku Teks http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33639 978-602-9033-41-0 384.553 2 Sya r Suatu simulasi lebih dari sekedar duplikasi dari sebuah realitas. Karena itu, suatu simulasi dapat melampaui representasi dan konstruksi realitas itu sendiri. simulasi mistik yang dijajakan secara bertubi - tubi oleh televisi berakibat pada kabur dan terkuburnya sebuah realitas. Di layar kaca, tayangan mistik bukan lagi representasi atau konstruksi realitas adanya mistic society, tetpi menjadi realitas itu sendiri. Pada tahap inilah suatu simulasi dapat memicu sebuah implosi, yaitu suatu ledakan ke arah dalam sebagai akibat adanya kontraksi makna. Religiusitas dan sakralitas agama tidak lagi terletak pada makna agama yang memberi rahmat dan kedamaian, tetapi secara subtil bergeser sebagai agama yang menebar horor dan ketakutan. Buku ini terbagi dalam 5 bab, bab 1, tentang antara mistik Islam dan Islam mistik, bab 2 membahas tentang sinetron mistik dalam lanskap industri televisi, bab 3 membahas tentang imajinasi dan simulasi mistik dalam televisi : kasus sinetron rahasia ilahi, bab 4 tentang implosi makna religius dalam sinetron mistik kasus sinetron Rahasia Ilahi, bab 5 penutup. Yogyakarta http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.16.04.2017.jpg.jpg&width=200 xi, 368 hal.: 21 cm 300 http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.16.04.2017.jpg.jpg&width=200
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic Televisi
mistik Islam
simulasi
rahasia
Program Televisi
300
spellingShingle Televisi
mistik Islam
simulasi
rahasia
Program Televisi
300
SYAHPUTRA, Iswandi
Rahasia simulasi mistik televisi
description Suatu simulasi lebih dari sekedar duplikasi dari sebuah realitas. Karena itu, suatu simulasi dapat melampaui representasi dan konstruksi realitas itu sendiri. simulasi mistik yang dijajakan secara bertubi - tubi oleh televisi berakibat pada kabur dan terkuburnya sebuah realitas. Di layar kaca, tayangan mistik bukan lagi representasi atau konstruksi realitas adanya mistic society, tetpi menjadi realitas itu sendiri. Pada tahap inilah suatu simulasi dapat memicu sebuah implosi, yaitu suatu ledakan ke arah dalam sebagai akibat adanya kontraksi makna. Religiusitas dan sakralitas agama tidak lagi terletak pada makna agama yang memberi rahmat dan kedamaian, tetapi secara subtil bergeser sebagai agama yang menebar horor dan ketakutan. Buku ini terbagi dalam 5 bab, bab 1, tentang antara mistik Islam dan Islam mistik, bab 2 membahas tentang sinetron mistik dalam lanskap industri televisi, bab 3 membahas tentang imajinasi dan simulasi mistik dalam televisi : kasus sinetron rahasia ilahi, bab 4 tentang implosi makna religius dalam sinetron mistik kasus sinetron Rahasia Ilahi, bab 5 penutup.
format Buku Teks
author SYAHPUTRA, Iswandi
author_facet SYAHPUTRA, Iswandi
author_sort SYAHPUTRA, Iswandi
title Rahasia simulasi mistik televisi
title_short Rahasia simulasi mistik televisi
title_full Rahasia simulasi mistik televisi
title_fullStr Rahasia simulasi mistik televisi
title_full_unstemmed Rahasia simulasi mistik televisi
title_sort rahasia simulasi mistik televisi
publisher Pustaka Pelajar
publishDate 2011
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=33639
callnumber-raw http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.16.04.2017.jpg.jpg&width=200
callnumber-search http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.16.04.2017.jpg.jpg&width=200
_version_ 1741199982941175808