Re-Desain Interior Kantor PT. Go-Jek Indonesia Cabang Yogyakarta
Di zaman modern kebutuhan akan transportasi di Indonesia semakin meningkat, tidak terkecuali di kawasan D.I.Yogyakarta. Kebutuhan yang meningkat tersebut akhirnya di respon oleh PT.Gojek Indonesia untuk membuka kantor cabang di Yogyakarta guna menghadirkan sebuah solusi dan memenuhi kebutuhan masyar...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FSR ISI Yk.
2017
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=34906 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Di zaman modern kebutuhan akan transportasi di Indonesia semakin meningkat, tidak terkecuali di kawasan D.I.Yogyakarta. Kebutuhan yang meningkat tersebut akhirnya di respon oleh PT.Gojek Indonesia untuk membuka kantor cabang di Yogyakarta guna menghadirkan sebuah solusi dan memenuhi kebutuhan masyarakat melalui layanan jasa transportasi dan kurir berbasis aplikasi mobile. Kantor ini melayani beberapa divisi dengan jumlah karyawan yang tidak terlalu banyak, namun melayani pengorganisasian mitra driver yang sudah banyak tergabung sejak kantor ini berdiri. Pada kantor Go- jek setiap divisi memiliki aktifitas dan kebutuhan fasilitas yang berbeda-beda, salah satunya adalah fasilitas yang dapat menampung mitra driver sebanyak mungkin ketika adanya training yang diagendakan oleh divisi Go-Away.Dalam hal ini , para karyawan divisi terkait menuntut kantor go-jek agar menyediakan fasilitas yang nyaman dan memadai. Oleh karena itu , redesain interior kantor go-jek mengangkat konsep open office, yang bertujuan untuk menciptakan lingkungan kerja yang fleksibel tanpa adanya sekat masif sehingga lebih efisien dalam memaksimalkan ruang dan dapat menampung kegiataan tersebut. Konsep tersebut dipadukan dengan penggunaan sistem berteknologi yang diterapkan pada furniture dan ruang guna merepresentasikan citra perusahaan go-jek sebagai perusahaan teknologi dibidang transportasi. |
---|