Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar

Pada era globalisasi saat ini, peradaban manusia di berbagai penjuru dunia hidup dimana gaya hidup manusianya menjadi semakin sama dan seragam. Di masa yang seperti ini, Indonesia juga merasakan dampak globalisasi yang mengikis rasa nasionalisme dan cinta tanah air. Perancangan ini bertujuan untuk m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MUHAMMAD, Mirza Maulana
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSR ISI Yk. 2017
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=40368
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
id isilib-40368
record_format oai_dc
spelling isilib-403682019-07-10T10:35:14Z Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar MUHAMMAD, Mirza Maulana Warisan Budaya media pembelajaran desain komunikasi visual FSR ISI Yk. 2017 id Tugas Akhir http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=40368 DK/Muh/p/2017 Pada era globalisasi saat ini, peradaban manusia di berbagai penjuru dunia hidup dimana gaya hidup manusianya menjadi semakin sama dan seragam. Di masa yang seperti ini, Indonesia juga merasakan dampak globalisasi yang mengikis rasa nasionalisme dan cinta tanah air. Perancangan ini bertujuan untuk memberikan media pembelajaran alternatif bagi generasi muda Indonesia tentang berbagai warisan budaya nya yang sangat beragam ini dilengkapi dengan informasi & lokasi di tiap-tiap propinsinya. Atlas ini juga diharapkan menjadi media alternative pembelajaran geografi di sekolah yang bisa membangkitkan rasa cinta tanah air yang mudah dipelajari dimana saja. Saat ini perkembangan penggunaan peta/atlas sudah bergeser dari buku kedalam bentuk aplikasi di smartphone yang memiliki tujuan praktis. Namun belum bisa menjadi media pembelajaran yang dapat dijangkau diseluruh wilayah di Indonesia. Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia dirancang menjadi media pembelajaran yang mengajak generasi muda untuk belajar sambil bermain. Media ini dirasa mampu menjadi media pembelajaran yang efektif melalui pendekatan desain komunikasi visual yang menarik perhatian anak-anak di sekolah dasar sebagai target audiens utama. Sehingga perancangan ini dapat menjadi kunci bagi generasi muda untuk lebih memahami warisan budaya Indonesia dalam konsep keruangannya sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia serta memberi dorongan terhadap generasi muda Indonesia untuk menjunjung dan melestarikan sejarah serta kebudayaan yang merupakan bagian yang tak terpisahkan sebagai jati diri bangsa Indonesia. Yogyakarta xxxvi, 304 hal.: ilus.; 30 cm. NONE http://opac.isi.ac.id//images/default/image.png
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic Warisan Budaya
media pembelajaran
desain komunikasi visual
NONE
spellingShingle Warisan Budaya
media pembelajaran
desain komunikasi visual
NONE
MUHAMMAD, Mirza Maulana
Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
description Pada era globalisasi saat ini, peradaban manusia di berbagai penjuru dunia hidup dimana gaya hidup manusianya menjadi semakin sama dan seragam. Di masa yang seperti ini, Indonesia juga merasakan dampak globalisasi yang mengikis rasa nasionalisme dan cinta tanah air. Perancangan ini bertujuan untuk memberikan media pembelajaran alternatif bagi generasi muda Indonesia tentang berbagai warisan budaya nya yang sangat beragam ini dilengkapi dengan informasi & lokasi di tiap-tiap propinsinya. Atlas ini juga diharapkan menjadi media alternative pembelajaran geografi di sekolah yang bisa membangkitkan rasa cinta tanah air yang mudah dipelajari dimana saja. Saat ini perkembangan penggunaan peta/atlas sudah bergeser dari buku kedalam bentuk aplikasi di smartphone yang memiliki tujuan praktis. Namun belum bisa menjadi media pembelajaran yang dapat dijangkau diseluruh wilayah di Indonesia. Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia dirancang menjadi media pembelajaran yang mengajak generasi muda untuk belajar sambil bermain. Media ini dirasa mampu menjadi media pembelajaran yang efektif melalui pendekatan desain komunikasi visual yang menarik perhatian anak-anak di sekolah dasar sebagai target audiens utama. Sehingga perancangan ini dapat menjadi kunci bagi generasi muda untuk lebih memahami warisan budaya Indonesia dalam konsep keruangannya sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia serta memberi dorongan terhadap generasi muda Indonesia untuk menjunjung dan melestarikan sejarah serta kebudayaan yang merupakan bagian yang tak terpisahkan sebagai jati diri bangsa Indonesia.
format Tugas Akhir
author MUHAMMAD, Mirza Maulana
author_facet MUHAMMAD, Mirza Maulana
author_sort MUHAMMAD, Mirza Maulana
title Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
title_short Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
title_full Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
title_fullStr Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
title_full_unstemmed Perancangan Atlas Warisan Budaya Indonesia Untuk Media Pembelajaran Anak Di Sekolah Dasar
title_sort perancangan atlas warisan budaya indonesia untuk media pembelajaran anak di sekolah dasar
publisher FSR ISI Yk.
publishDate 2017
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=40368
_version_ 1741201266581700608