Motif Kipas Dalam Penciptaan Busana Modifikasi Yukata

Karya Tugas Akhir ini terinspirasi dari benda Kipas dan bentuk busana yukata modifikasi. Kipas adalah suatu barang hasil kerajinan tangan yang berfungsi untuk mendatangkan angin dengan cara dikibas-kibaskan. Berkembangnya seni hias menghias seperti sekarang ini tidak lepas dari faktor manusia dan ke...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: WIKANINGRUM, Nadya Tantri
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSR ISI Yk. 2016
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=40510
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Karya Tugas Akhir ini terinspirasi dari benda Kipas dan bentuk busana yukata modifikasi. Kipas adalah suatu barang hasil kerajinan tangan yang berfungsi untuk mendatangkan angin dengan cara dikibas-kibaskan. Berkembangnya seni hias menghias seperti sekarang ini tidak lepas dari faktor manusia dan keindahan, maka akan lahirlah karya seni yang baru dan indah apabila pengembangan seni hias dibarengi dengan unsur kreativitas yang tinggi, akan tetapi terpelihara dan hidup terus-menerus. Seperti dalam penciptaan penulis akan mengangkat bentuk kipas sebagai motif batik yang diterapkan pada busana bergaya yukata yang telah dimodifikasi. Metode penciptaan yang digunakan dimulai dengan metode pengumpulan data melalui studi pustaka, metode perancangan, dan metode perwujudan.Sedangkan teknik perwujudan yang diterapkan pada keseluruhan karya yaitu batik, dan payet. Hasil yang dicapai dalam penciptaan karya adalah Karya dibuat dengan aspek desain fashion yang ditonjolkan dan kombinasi antara motif kipas syarat akan nilai estetika dan mampu menempatkan aspek fungsionalnya. penulis mencoba menuangkan kreatifitas dengan teknik batik yang pernah dipelajari dibangku perkuliahan ataupun yang dikuasai secara otodidak, kedalam bentuk karya busana menarik dan terlihat lebih modern.