Bina Busana Buku IV Petunjuk lengkap penyelesaian jahitan pakaian wanita ( finishing )

Buku ini merupakan pelengkap buku Bina Busana 1dan 2. Jika ulasan pada kedua buku terdahulu lebih menitik beratkan pada langkah awal pembuatan pakaian seperti cara mengukur, membuat pola, memecah pola, dan memotong bahan, maka melalui buku ini kita dapat menemukan petunjuk lengkap bagaimana menjahit...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: WANCIK, M. H
Format: Buku Teks
Language:Indonesian
Published: Gramedia Pustaka Utama 2006
Subjects:
600
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=40532
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Buku ini merupakan pelengkap buku Bina Busana 1dan 2. Jika ulasan pada kedua buku terdahulu lebih menitik beratkan pada langkah awal pembuatan pakaian seperti cara mengukur, membuat pola, memecah pola, dan memotong bahan, maka melalui buku ini kita dapat menemukan petunjuk lengkap bagaimana menjahit kain yang telah digunting sesuai pola hingga menjadi pakaian siap pakai, termasuk seluruh detail, seperti memasang ban pinggang, ritsleting, kerah, manset lengan, dan sebagainya. Materi buku ini dapat membantu para guru dalam memberi pelajaran menjahit kepada para muridnya. Selain itu untuk memenuhi kebutuhan mereka yang belajar sendiri tanpa bimbingan guru. Petunjuknya cukup praktis, dilengkapi dengan gambar - gambar agar mudah dipahami. Buku ini terbagi dalam 8 bab : Bab I membahas tentang persiapan menjahit, bab II membahas cara menjahit rok, Bab III membahas cara menjahit blus, Bab IV tentang kemeja, rompi, dan daster, Bab V membahas gaun terusan?sack dress, Bab VI membahas mengenai blazer, Bab VII membahas celana, Bab VIII membahas tentang jas.