Fotografi Dokumenter Suku Abui Di Kampung Tradsional Takpala Alor
Fotografi dokumenter suku Abui di Kampung Tradisional Takpala Alormemvisualisasikan kehidupan suku Abui secara luas, tidak hanya berupa taritarian adatnya saja yang terkenal. Visualisasinya berlandaskan enam dari tujuhunsur kebudayaan yang dikemukakan oleh C. Kluckhohn, tujuannya agar pesanyang disa...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Partitur/Praktek Musik |
Language: | Indonesian |
Published: |
Jur. Fotografi FSMR ISI Yogyakarta
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=41946 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Fotografi dokumenter suku Abui di Kampung Tradisional Takpala Alormemvisualisasikan kehidupan suku Abui secara luas, tidak hanya berupa taritarian adatnya saja yang terkenal. Visualisasinya berlandaskan enam dari tujuhunsur kebudayaan yang dikemukakan oleh C. Kluckhohn, tujuannya agar pesanyang disampaikan ditafsirkan berdasarkan teori kebudayaan yang tepat. Teori lainyang berkaitan dengan penciptaan ini adalah fotografi dokumenter dan metodeetnografi. Proses perwujudan seperti riset dan observasi, eksplorasi, daneksperimentasi diterapkan guna mendapatkan data penelitian yang akurat.Visualisasinya berupa foto kebudayaan masyarakat Abui yang mencakup kegiatansehari-hari, benda-benda, tempat tinggal, tarian, pakaian adat yang masing-masingmemiliki makna dan fungsi yang dapat dikaitkan dengan unsur-unsur kebudayaan.Melalui visualisasi kehidupan suku Abui yang mendalam dengan karya fotodokumenter, tujuannya untuk memberikan informasi yang utuh tentang kehidupanAbui dan dapat dengan mudah dimengerti oleh masyarakat di luar Alor.Kata kunci: fotografi dokumenter, suku Abui, Kampung Tradisional Takpala Alor |
---|