Aksenuasi Kotemporer Busana Lurik Karya Philip Iswardoo Dalam Fotografi Fashion

Perkembangan dunia fashion sangat lah cepat terutama di era digital sekarang, berbagai inovasi terus berkembang, pengembangan fashion masa lampau sekarang diangkat kembali untuk dihadirkan dengan nuansa yang mengikuti zaman. Lurik yang merupakan salah satu warisan budaya di bidang fashion, sekarang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: PRATAMA, Febriansyah Aditya
Format: Partitur/Praktek Musik
Language:Indonesian
Published: Jur FT FMSR ISI Yogyakarta 2020
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=42506
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:Perkembangan dunia fashion sangat lah cepat terutama di era digital sekarang, berbagai inovasi terus berkembang, pengembangan fashion masa lampau sekarang diangkat kembali untuk dihadirkan dengan nuansa yang mengikuti zaman. Lurik yang merupakan salah satu warisan budaya di bidang fashion, sekarang berkembang lagi dengan mengikuti zaman yang ada, pengembangan banyak dilakukan dari sisi aksentuasi yang ada pada desain busana, aksentuasi yang merupakan pembeda dari sebuah objek yang meliputi bentuk atau pun warna, diaplikasikan pada busana lurik kontemporer yang mengikuti zaman. Phillip Iswadono selaku fashion desainer juga menciptakan busana-busana yang mengusung tema lurik kontemporer, sehingga terjadi kolaborasi untuk megusung lurik kontemporer menjadi karya fotografi dengan tujuan, memvisualisasikan lurik aksentuasi lurik kontemporer dan untuk lebih memperkenal kan lagi fashion lurik kontemporer ke lebih banyak lagi lapisan masyarakat, selain itu juga memberikan wawasan bahwa kain lurik yang merupakan kain tradisonal dapat diolah menjadi busana modern. Penciptaan karya berjumlah dua puluh karya foto yang akan dipamerkan dalam pameran terbuka yang menampilkan sebelas karya dari dua puluh foto yang ada. Kata kunci : fashion, lurik, kontemporer, aksentuasi, fotografi