Kebahagiaan Sebagai Ide Penciptaan Seni Grafis

Pengertian umum kebahagiaan adalah keadaan pikiran saat merasakan sesuatu yang menyenangkan dalam hidup baik lahir maupun batin, namun tidak dapat dipungkiri bahwa kebahagiaan menurut tiap orang berbeda. Ada beberapa orang yang bahagia ketika merasakan cinta, ada juga yang merasakan kebahagiaan keti...

全面介绍

Saved in:
书目详细资料
主要作者: DISTRALINGGA, Brillian Aby
格式: Tugas Akhir
语言:Indonesian
出版: Jur. Seni Murni FSR ISI Yk 2021
主题:
在线阅读:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=44020
标签: 添加标签
没有标签, 成为第一个标记此记录!
PINJAM
实物特征
总结:Pengertian umum kebahagiaan adalah keadaan pikiran saat merasakan sesuatu yang menyenangkan dalam hidup baik lahir maupun batin, namun tidak dapat dipungkiri bahwa kebahagiaan menurut tiap orang berbeda. Ada beberapa orang yang bahagia ketika merasakan cinta, ada juga yang merasakan kebahagiaan ketika mendapatkan uang. Penulis juga memiliki beragam kebahagiaan yang dirasakan mulai dari masa kecilnya sampai dewasa saat ini. Masih banyak lagi kebahagiaan yang akan dirasakan oleh penulis ketika akan menikah nanti, berlanjut memiliki anak dan memiliki keluarga besar dengan penulis yang telah menua. Harapan penulis kebahagiaannya akan terus tersambung dan berlanjut bahkan ketika penulis telah tiada, semua pengalaman serta harapan tentang kebahagiaan penulis ini kemudian menjadi ide dan gagasan untuk diwujudkan ke dalam karya seni grafis sebagai media pengingat, nostalgia dan harapan yang semoga menjadi kenyataan.