Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik

Tujuan penelitian ini adalah sebagai salah satu model pembelajaran untuk menjembatani aspek teknis bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock secara beriringan melalui etude. Pada umumnya gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock merasakan beberapa teknik perm...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: APRIANNO, Ryan Gredy
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: PPS ISI Yogyakarta 2020
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=44522
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
id isilib-44522
record_format oai_dc
spelling isilib-445222021-08-27T09:27:10Z Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik APRIANNO, Ryan Gredy Hybrid Etude tekni permainan gitar elektrik rock gitar klasik PPS ISI Yogyakarta 2020 id Tugas Akhir http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=44522 TES/MB/Apr/k/2020 Tujuan penelitian ini adalah sebagai salah satu model pembelajaran untuk menjembatani aspek teknis bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock secara beriringan melalui etude. Pada umumnya gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock merasakan beberapa teknik permainan yang agak bertolak belakang. Hal tersebut menyebabkan tidak mapannya teknik seorang gitaris dalam memainkan teknik yang seharusnya. Peneliti menerapkan konsep etude yang didalamnya terdapat teknik hybrid untuk mengurangi dampak teknik yang agak bertolak belakang. Karena dengan memainkan kedua teknik permainan gitar tersebut secara bersamaan, akan membuat gitaris memahami karakteristik teknik permainan pada kedua gitar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Peneliti mencari teknik-teknik permainan apa saja yang terdapat pada gitar klasik dan gitar elektrik melalui buku-buku. Lalu menentukan teknik-teknik permainan yang khas terdapat pada kedua gitar tersebut menggunakan indikator-indikator. Setelah itu peneliti mencari teknik-teknik permainan yang bisa dihybrid melalui percobaan yang telah dibuat. Serta menerepakan teknik hybrid tersebut ke dalam etude. Hasil penelitian ini adalah berupa salah satu model pembelajaran yang bisa digunakan bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar gitar elektrik. Model pembelajaran tersebut merupakan etude hybrid yang juga berisi teknik-teknik permainan hybrid antara gitar klasik dan gitar elektrik. Hal tersebut diwujudkan melalui karya Gredytude No.1, Gredytude No.2, dan Gredytude No.3. Yogyakarta xv, 82 hlm.: notasi; 29 cm. NONE http://opac.isi.ac.id//images/default/image.png
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic Hybrid
Etude
tekni permainan
gitar elektrik rock
gitar klasik
NONE
spellingShingle Hybrid
Etude
tekni permainan
gitar elektrik rock
gitar klasik
NONE
APRIANNO, Ryan Gredy
Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
description Tujuan penelitian ini adalah sebagai salah satu model pembelajaran untuk menjembatani aspek teknis bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock secara beriringan melalui etude. Pada umumnya gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik rock merasakan beberapa teknik permainan yang agak bertolak belakang. Hal tersebut menyebabkan tidak mapannya teknik seorang gitaris dalam memainkan teknik yang seharusnya. Peneliti menerapkan konsep etude yang didalamnya terdapat teknik hybrid untuk mengurangi dampak teknik yang agak bertolak belakang. Karena dengan memainkan kedua teknik permainan gitar tersebut secara bersamaan, akan membuat gitaris memahami karakteristik teknik permainan pada kedua gitar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Peneliti mencari teknik-teknik permainan apa saja yang terdapat pada gitar klasik dan gitar elektrik melalui buku-buku. Lalu menentukan teknik-teknik permainan yang khas terdapat pada kedua gitar tersebut menggunakan indikator-indikator. Setelah itu peneliti mencari teknik-teknik permainan yang bisa dihybrid melalui percobaan yang telah dibuat. Serta menerepakan teknik hybrid tersebut ke dalam etude. Hasil penelitian ini adalah berupa salah satu model pembelajaran yang bisa digunakan bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar gitar elektrik. Model pembelajaran tersebut merupakan etude hybrid yang juga berisi teknik-teknik permainan hybrid antara gitar klasik dan gitar elektrik. Hal tersebut diwujudkan melalui karya Gredytude No.1, Gredytude No.2, dan Gredytude No.3.
format Tugas Akhir
author APRIANNO, Ryan Gredy
author_facet APRIANNO, Ryan Gredy
author_sort APRIANNO, Ryan Gredy
title Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
title_short Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
title_full Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
title_fullStr Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
title_full_unstemmed Karya Gredytude Sebagai Model Pembelajaran Bagi Gitaris Yang Memainkan Gitar Klasik dan Gitar Elektrik
title_sort karya gredytude sebagai model pembelajaran bagi gitaris yang memainkan gitar klasik dan gitar elektrik
publisher PPS ISI Yogyakarta
publishDate 2020
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=44522
_version_ 1741202052538695681