Ilmu budaya dasar : suatu pengantar
Buku ini menyajikan berbagai pemikiran dan pembicaraan di sekitar kebudayaan yang menunjang terciptanya suatu wawasan ilmu budaya dasar. Ilmu budaya dasar sebagai mata kuliah dasar umum diberikan kepada mahasiswa mahasiswa di seluruh perguruan tinggi negeri atau swasta, bertujuan untuk mengembangka...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Buku Teks |
Language: | Indonesian |
Published: |
PT. Eresco
1987
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=45250 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
id |
isilib-45250 |
---|---|
record_format |
oai_dc |
spelling |
isilib-452502021-11-12T15:13:34Z Ilmu budaya dasar : suatu pengantar Soelaeman, M. Munandar Ilmu pengantar Sosial Dasar budaya PT. Eresco 1987 id Buku Teks http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=45250 306 Soe i Buku ini menyajikan berbagai pemikiran dan pembicaraan di sekitar kebudayaan yang menunjang terciptanya suatu wawasan ilmu budaya dasar. Ilmu budaya dasar sebagai mata kuliah dasar umum diberikan kepada mahasiswa mahasiswa di seluruh perguruan tinggi negeri atau swasta, bertujuan untuk mengembangkan daua tangkap, persepsi, penalaran, dan apresiasi terhadap lingkungan budaya. hal ini penting disebabkan oleh dua hal : 1. Tema - tema ilmu budaya dasar merupakan tema - tema inti permasalahan dasar manusia yang dialami dan dihadapi seperti tema - tema yang telah di susun oleh Konsorsium antar - bidang Depdikbud yang meliputi cinta kasih, keindahan, penderitaan, keadilan, pandangan hidup, tanggung jawab dan keadilan, kegelisahan dan harapan. 2. Pada zaman sekarang terdapat kecenderungan bahwa ilmu atau ilmuwan sering mengabaikan masalah sikap dan perilaku moralnya sendiri terhadap sesama manusia. Yang ada dalam pikiran ilmuwan adalah menguak tabir aspek antologis dan epistemologis demi mencapai kelezatan hidup materialnya saja. Ilmuwan dalam menerapkan ilmunya ( segi aksiologisnya ) sering mengabaikan unsur manusiawinya, kurang berbudaya, dan tidak "halus". Padahal, pembangunan nasional pada hakikatnya adalah pembangunan manusia. Berawal dari permasalahan itu, maka penyusunan buku ini disiapkan dalam empat pokok penyajian : Bab I merupakan ruang lingkup ilmu budaya dasar.Bab II merupakan jembatan menuju ke tema inti atau kepada permasalahan dasar manusia yang di alami dan atau dihadapi. Bab III adalah inti dari tema ilmu budaya dasar. Bandung http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.18.11.21.jpeg.jpeg&width=200 viii, 143 hal.: 21 cm 306. http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.18.11.21.jpeg.jpeg&width=200 |
institution |
Institut Seni Indonesia Yogyakarta |
collection |
Perpustakaan Yogyakarta |
language |
Indonesian |
topic |
Ilmu pengantar Sosial Dasar budaya 306. |
spellingShingle |
Ilmu pengantar Sosial Dasar budaya 306. Soelaeman, M. Munandar Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
description |
Buku ini menyajikan berbagai pemikiran dan pembicaraan di sekitar kebudayaan yang menunjang terciptanya suatu wawasan ilmu budaya dasar. Ilmu budaya dasar sebagai mata kuliah dasar umum diberikan kepada mahasiswa mahasiswa di seluruh perguruan tinggi negeri atau swasta, bertujuan untuk mengembangkan daua tangkap, persepsi, penalaran, dan apresiasi terhadap lingkungan budaya. hal ini penting disebabkan oleh dua hal : 1. Tema - tema ilmu budaya dasar merupakan tema - tema inti permasalahan dasar manusia yang dialami dan dihadapi seperti tema - tema yang telah di susun oleh Konsorsium antar - bidang Depdikbud yang meliputi cinta kasih, keindahan, penderitaan, keadilan, pandangan hidup, tanggung jawab dan keadilan, kegelisahan dan harapan. 2. Pada zaman sekarang terdapat kecenderungan bahwa ilmu atau ilmuwan sering mengabaikan masalah sikap dan perilaku moralnya sendiri terhadap sesama manusia. Yang ada dalam pikiran ilmuwan adalah menguak tabir aspek antologis dan epistemologis demi mencapai kelezatan hidup materialnya saja. Ilmuwan dalam menerapkan ilmunya ( segi aksiologisnya ) sering mengabaikan unsur manusiawinya, kurang berbudaya, dan tidak "halus". Padahal, pembangunan nasional pada hakikatnya adalah pembangunan manusia. Berawal dari permasalahan itu, maka penyusunan buku ini disiapkan dalam empat pokok penyajian : Bab I merupakan ruang lingkup ilmu budaya dasar.Bab II merupakan jembatan menuju ke tema inti atau kepada permasalahan dasar manusia yang di alami dan atau dihadapi. Bab III adalah inti dari tema ilmu budaya dasar. |
format |
Buku Teks |
author |
Soelaeman, M. Munandar |
author_facet |
Soelaeman, M. Munandar |
author_sort |
Soelaeman, M. Munandar |
title |
Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
title_short |
Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
title_full |
Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
title_fullStr |
Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
title_full_unstemmed |
Ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
title_sort |
ilmu budaya dasar : suatu pengantar |
publisher |
PT. Eresco |
publishDate |
1987 |
url |
http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=45250 |
callnumber-raw |
http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.18.11.21.jpeg.jpeg&width=200 |
callnumber-search |
http://opac.isi.ac.id//lib/minigalnano/createthumb.php?filename=../../images/docs/ID.18.11.21.jpeg.jpeg&width=200 |
_version_ |
1741202184925609984 |