Jorge Luis Borges; Realisme Magis dan Filsafat
Dunia terus tumbuh dengan cepat tanpa sepenuhnya mampu kita pahami dan ikuti. Membaca membantu kita perlahan menyadari obskuritas dan ketidakpastian yang kita alami hari ini. Sebagaimana kita pun tahu, sastra adalah salah satu hal yang membuka ruang baru bagi pengalaman psikis kita sebagai individu...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Buku Teks |
Language: | Indonesian |
Published: |
basa-basi
2021
|
Subjects: | |
Online Access: | http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=46048 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Dunia terus tumbuh dengan cepat tanpa sepenuhnya mampu kita pahami dan ikuti. Membaca membantu kita perlahan menyadari obskuritas dan ketidakpastian yang kita alami hari ini. Sebagaimana kita pun tahu, sastra adalah salah satu hal yang membuka ruang baru bagi pengalaman psikis kita sebagai individu maupun kelompok, karena darinya kita membaca kehidupan manusia, yang sekalipun dikemas sebagai sebuah fiksi, merupakan tangkapan terhadap realitas historis kita. Buku ini adalah kumpulan interaksi saya dengan buku-buku dan peristiwa. Saya membaca Borges, kemudian Bukowski, Orwell, Sapardi, Kundera, Blackpink, Saramago, Heidegger, dan lainnya, berusaha menangkap hal-hal lain yang tak tertangkap dalam sekali pembacaan. Semua itu membuat saya semakin ingin banyak membaca. Saya percaya bahwa, membaca akan memberikan peta kepada hati dan pikiran kita untuk menentukan arah dan letak yang mesti kita tuju sebagai manusia yang sebenarnya. |
---|