APLIKASI PEMESANAN MENU MAKANAN PADA RESTORANrnBERBASIS ANDROID DAN WEB
Android merupakan sistem operasi mobile menggunakan versirnmodifikasi dari kernel linux. Tidak hanya dipakai seperti mobile padarnumumnya, android kini banyak digunakan untuk keperluan lainnyarnseperti pemesanan makanan di restoran atau tempat makan lainnya.rnPenggunaan mobile android untuk pemesana...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Language: | Indonesian |
Published: |
STMIK AKAKOM
2015
|
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Android merupakan sistem operasi mobile menggunakan versirnmodifikasi dari kernel linux. Tidak hanya dipakai seperti mobile padarnumumnya, android kini banyak digunakan untuk keperluan lainnyarnseperti pemesanan makanan di restoran atau tempat makan lainnya.rnPenggunaan mobile android untuk pemesanan makanan dapatrnmembantu proses bisnis dalam sebuah restoran, dan juga membanturnkonsumen agar dapat memesan menu makanan via aplikasi android.rnAplikasi ini memakai komputer di sisi server dapur dan kasir,rnmobile android di sisi client pemesan. Dimana ketika member sudahrnmelakukan input pemesanan menu di mobile android, user admin danrnkasir dapat memverifikasi pesanan data member, lalu bagian dapurrndapat mengecek data pesanan yang akan dimasak dalam satu hari.rnBahasa pemrograman yang membaca inputan dari sisi client di dapurrnmenggunakan script PHP. Script PHP menerima data, dan selanjutnyarnakan membangkitkan perintah MySQL dalam bentuk query danrnmemanggil stroted procedure yang ada pada server basis data. Hal inirnbertujuan memberikan solusi alternatif untuk pemesanan makananrndan minuman dengan menggunakan mobile android.rnAplikasi Pemesanan menu makanan berbasis android denganrnmenggunakan format pertukaran data JSON ( Java Script ObjectrnNotation ) telah berhasil dibuat. Aplikasi ini dapat mengatasirnpemesanan makanan dan minuman dengan platform android berbasisrnclient server.rnKata Kunci : Aplikasi Restoran, mobile android, teknologi informasi. |
---|