PENERAPAN GOOGLE CHROME PLATFORM STUDI KASUS: APLIKASI PERPUSTAKAAN IKPM-HT YOGYAKARTA

INTISARIrnPenerapan aplikasi pada Google Chrome OS adalah perancanganrnpengumpulan aplikasi pada Google Chrome Browser yang berada dalam WebrnStorage. Dengan berkembangnya teknologi yang ada berbagai macam cara untukrnmengunggah aplikasi dapat dilakukan dengan mudah seperti app storage dan ChromernW...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Maruf, Hamdi - 105410263
Language:Indonesian
Published: STMIK AKAKOM 2016
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM
Description
Summary:INTISARIrnPenerapan aplikasi pada Google Chrome OS adalah perancanganrnpengumpulan aplikasi pada Google Chrome Browser yang berada dalam WebrnStorage. Dengan berkembangnya teknologi yang ada berbagai macam cara untukrnmengunggah aplikasi dapat dilakukan dengan mudah seperti app storage dan ChromernWeb Storage. Aplikasi yang telah diunggah dapat dijalankan dimana dan kapan saja.rnNamun, proses pengunggahan aplikasi tidaklah mudah seperti yang dibayangkan. Halrnini menjadi permasalah tersendiri bagi para pengembang aplikasi karena masing-rnmasing aplikasi harus ditulis dengan bahasa bahasa masing-masing sitem operasi iturnsendiri. Selain itu, bagaimana aplikasi juga dapat menyimpan datanya pada databasernserver dan juga bagaimana membuat antar muka yang menarik dan user friendlyrnuntuk pengguna.rnMetode penyelesaian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metodernpendekatan aplikasi hybrid dimana metode ini memungkinkan pengembang untukrnmenggabungkan kemampuan cross-platform milik aplikasi web dengan kemampuanrndevice milik aplikasi native. Aplikasi yang dibangun dengan pendekatan hybridrndibangun dengan bahasa web (HTML5, CSS JavaScript Bootstrap dan JQuery)rnnamun dapat dijalankan layaknya aplikasi native berkat bantuan Chrome web storagernyang disediakan oleh Google Chrome. Aplikasi jenis ini tidak mendukung bahasarnserver-side seperti PHP, sehingga untuk berkomunikasi dengan database serverrndigunakan instrumen javascript untuk mengirim dan menerima data antara aplikasirndan server.rnHasil akhir dari penelitian ini mengungkapkan bahwa pendekatan aplikasirnmodel hybrid dapat diimplementasikan di multiple platform OS (Windows, Linux,rnMac dan Android, iOS) yang memiliki peramban Google Chrome Browser. Aplikasirnini mampu berkomunikasi dengan database server dengan bantuan jQuery.rnAntarmuka aplikasi dibangun dengan framework Boobtstrap dan hasil respondensirnyang dilakukan menunjukkan bahwa antarmuka aplikasi ini menarik, responsif danrnsederhana.rnKata kunci : aplikasi perpustakaan IKPM-HT, Google Chrome OS, Chrome webrnstorage, database server, hybrid, Bootsrap .rn