Kukuh ing galih

Garapan tari ini bertemakan tentang ketulusan cinta dan kekuatan cinta Roro Mendut pada Pronocitro. Hal itu membuktikan bahwa Roro Mendut bukan seorang wanita yang gila akan harta. Gerak tarinya diambil dari tradisi gaya Surakarta.

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SANTOSO, Rahmat
Format: Tugas Akhir
Language:Indonesian
Published: FSP ISI Yogyakarta 2003
Subjects:
Online Access:http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=24985
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
PINJAM